Kamis, 08 Januari 2009

CINTAILAH ALAM

Salam rimba kepada seluruh pecinta alam di dunia ini kesempatan ini aku akan mengungkapkan isi hatiku .Kadang aku pernah melihat seseorang yang memekai ransel besar layakny backpacker tapi dari sekian banyak oarang yang punya hobi berpetualang kenutan-hutan bahkan di gunung banyak kita lihat disekitar kita berdiri berbagai kelompok atau bahkan organisasi yang menamakan dirinya sebagai pecinta alam tapi tidak sedikit dari kita yang tahu mengapa kita harus mencintai alam mengapa kita menamakan diri kita sebagai pecinta alam apakah benar-benar kita mencintai alam dan menyayanginya?atau sekedar hobi mendaki gunung saja?atau hanya sekedar untuk melihat pemandangan alam pegunungan yang bagus?atau apakah tujuan kita ?.Mari kita meluruskan niat dan tujuan kita dengan menamakan diri kita pecinta alam,sebenarnya pecinta alam mempunyai arti yang sangat luas bukan hanya sekedar mendaki gunung,rafting.camping,caving,atau bahkan rock climbing.Tapi disini selain kita berpetualang kita juga mempunyai beban dan tanggung jawab yang sangat berat yaitu menjaga dan melestarikan alam,kadang para pecinta dan penikmat alam melupakan tanggung jawab itu sebagai bukti dapat kita lihat dijalur-jalur pendakian bannyak terdapat sampah-sampah berserakan di jalur-jalur pendakian atau bahkan disekitar tempat-tempat yang di gunakan para pendaki untuk tempat camping.sampah ini tidak lain karena tidak tanggung jawabnya kita yang seenaknya meninggalkan sampah atau bahkan sengaja membuangnya disitu apakah kita sudah lupa dengan motto dan slogan kita yang ditulis dijalur-jalur pendakian yaitu JANGAN MENINGGALKAN SESUATU KECUALI JEJAK DAN JANGAN MENGAMBIL SESUATU KECUALI GAMBAR marilah berhenti sejenak merenungkanisi tulisan itu atau hanya kita anggap sebagai tulisan yang tidak artinya ataukah itu adalah tujuan kita sebagai pecinta alam.Marilah sudah waktunya kita harus mengubah kebiasaan kita kalau kita menamakan diri kita sebagai pecinta alam maka kita harus bertanggung jawab dan berperan penting untuk menjaga dan melestarikan. ayo kita ubah mulai diri kita sendiri mulai saat ini dan mulai yang terkecil kadang apa yang kita lakukan tidak selamanya mendapat penghargaan maka negri ini membutuhkan para pemikir-pemikir yang bijak pelaku yang ikhlas semoga kita salah satu diantaranya okey?salam rimba lestarilah alamku dan jayalah bumiku.tetap kunjungilah alam
bisa jadi alam adalah guru yang terbaik buat kita.

1 komentar:

mentari seorang putri mengatakan...

semoga para anggota PA tidak akan berkurang.....